Hadits tentang cara memilih
jodoh tentu tidak asing lagi oleh sebagian besar umat Islam. Dalam hadtis tersebut prioritas utama dalam memilih jodoh, baik suami atau pun istri, adalah kualitas agamanya (
al-diin). Agama dalam pengertian di sini bukan hanya dilihat dari sekedar kulit laurnya saja, tetapi juga inti sari dari agama tersebut yaitu wawasan dan keilmuan. Hal ini karena walaupun seseorang berpakaian dan menjalankan ritual ibadah yang syar'i akan tetapi jika tidak dilandasi dengan ilmu atau ia bersikap taklid buta maka agamanya tidak akan berpengaruh positif pada dirinya, keluarga dan masyarakatnya.
Read
more!
No comments:
Post a Comment